Dalam rangka HUT Grobogan 259 Tahun 2015, digelar Lomba
Burung Berkicau Tingkat Nasional Adhisyah Cup 2015 yang akan digelar tahun
2015 ini.
Sesuai informasi dari panitia, lomb burung bercikau tingkat
nasional ini terbuka untuk pecinta burung di Indonesia. Warga Grobogan, Blora,
warga Pati, warga Kudus, warga Demak, pecinta burung Semarang, Kendal, Rembang,
pecinta burung Jepara, Salatiga, semua bisa mengikuti lomba burung berkicau
yang berhadiah menarik tersebut.
HUT Kabupaten Grobogan 259 tahun 2015 ini semakin
meriah dengan digelarnya lomba burung bercikau ini yang sesuai rencana akan
digelar di halaman Stadion Krida Bhakti Simpang Lima Purwodadi Kabupaten
Grobogan pada hari Minggu 22 Maret 2015 yang akan digelar tingkat nasional.
Selain ada door prize menarik seperti TV, kipas angin dan
sebagainya, warga Grobogan juga bisa menonton lomba burung bercikau tingkat
nasional ini.
Bagi Anda yang tertartik, silahkan memesan tiket kepada Sony
di nomor HP 085325821811 atau informasi lebih detail silahkan kunjungi
omkicau.com atau kontak Yocky 08122640548 atau Solikhin 08564244208.
0 comments:
Post a Comment